PEMBANGUNAN RUMAH TIDAK LAYAK HUNI

Administrator 18 Mei 2017 12:21:00 WIB

Petir (Tim-SID), Masih andanya keluarga yang belum tinggal di rumah layak huni membuat pemerintah Desa Petir berinisiatif mengalokasikan Dana, Dana Desa (DD) untuk renovasi sejumlah rumah. Kepala Desa Petir, Sarju menjelaskan renovasi tersebut sudah sesuai dengan amanat peruntukan DD yang sepenuhnya untuk pemberdayaan dan pembangunan dalam hal infrastruktur. Renovasi tersebut menurutnya dapat dianggarkan dengan dana desa melalui program fasilitasi peningkatan kualitas rumah tidak layak huni (RTLH). Tahun ini ada 7 RTLH yang direnovasi yaitu : Sukandar-Petir B, Kristanto-Petir C, Adi Sentono-Ploso, Marno-Ngurak Urak, Sarwanto-Watumengkurep, Sutiran-Dadapan, Warijem-Siyono C. Bantuan yang diberikan Pemerintah Desa Petir dalam bentuk material bahan bangunan, sedangkan untuk tenaga perbaikan rumah dilakukan oleh masyarakat sekitar secara gotong royong.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung