Bersih-bersih Jalan Desa

Operator 30 Maret 2021 10:23:26 WIB

Petir,Sidasamekta//Selasa Kliwon, 30 Maret 2021 warga Padukuhan Ngurakurak melaksanakan kerja bakti pembersihan jalan desa ruas Ngurakurak-Petir. 

Kerja bakti yang dilakukan rutin 2 bulan sekali ini dilakukan semua warga dengan pembagian lokasi per RT sepanjang jalan desa ruas Ngurakurak ke arah Padukuhan Ngelo dan arah Petir. Pada musim hujan, semak-semak di jalan desa sangat cepat tumbuh dan berkembang. Sehingga diharapkan kepedulian warga untuk secara rutin melaksanakan pembersihan jalan desa, sehingga tidak mengganggu pengguna jalan, serta tidak menjadi sarang hewan liar di semak-semak jalan yang bisa membahayakan warga yang mencari rumput.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung