DISTRIBUSI KIS 2017

Administrator 10 Januari 2018 14:26:58 WIB

Petir (Sida Samekta)- Selasa 10 Januari 2018 pukul 13.00 WIB bertempat di Balai Desa Petir TKSK Kecamatan Rongkop membagikan 103 Kartu Indonesia Sehat kepada warga Desa Petir.  Sebelum pembagian Kasi Pelayanan Desa Petir Pratama Windarta menyampaikan pesan kepada warga yang belum memiliki Kartu Indonesia Sehat diharapkan segera mengurus baik secara individu ataupun bersama-sama. Pemerintah Desa Petir selalu siap membantu untuk mengurus ke Kantor Dinas Sosial dan Ketenagakerjaan Kabupaten Gunungkidul. 

Hal ini dilakukan agar semua warga Desa Petir memiliki Kartu Indonesia Sehat baik mandiri ataupun yang PBI.

Disaat penyerahan KIS amplop langsung dibuka dan dicocokkan dengan data kependudukan penerima KIS baik KTP, KK dan akta kelahiran, sehingga apabila ada kesalahan dalam pencetakan, langsung diketahui dan bisa dibenarkan ke Kantor BPJS Kesehatan Kabupaten Gunungkidul.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung