AWAL TAHUN WARGA BERBONDONG-BONDONG
Administrator 17 Januari 2018 15:05:39 WIB
Petir (Sida Samekta) – Warga Desa Petir yang belum memiliki Kartu Jaminan Kesehatan (KIS) berbondong-bondong mendatangi ruang Pelayanan Kantor Desa Petir untuk mengurus kepemilikan Kartu Jaminan Kesehatan (KIS).
Selain dari warga yang belum punya KIS ada juga warga yang mengurus perubahan ataupun pembetulan KIS yang salah pencetakannya.
Hal ini dikarenakan banyak warga yang tidak meneliti saat menerimanya sehingga saat akan digunakan baru diketahui adanya perbedaan antara KIS dengan KTP dan KK baik NAMA, NIK, ALAMAT DAN TANGGAL LAHIRNYA.
Kami Pemerintah Desa Petir mengingatkan kembali kepada warga yang belum memiliki Kartu Jaminan Kesehatan apapun untuk segera mengurus karena sangat penting.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PETIR BERSAMA LEMBAGA
- SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H
- LIBUR DAN CUTI BERSAMA PEMERINTAH KALURAHAN PETIR
- PENGAJIAN RUTIN AHAD PAGI MAJELIS TA'LIM USWATUN HASANAH
- SAFARI TARAWIH TIM KAPANEWON RONGKOP DI PADUKUHAN NGURAK URAK
- SAFARI TARAWIH PADUKUHAN WERU
- SAFARI TARAWIH PADUKUHAN DADAPAN