PENDATAAN LP2B
Administrator 14 Juni 2019 11:02:03 WIB
Petir (Sida Samekta) - Kamis (13/6) pagi BPP Kecamatan Rongkop mengadakan sosialisasi Pendataan Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (LP2B) di Balai Desa Petir, dalam sosialisasi ini dihadiri oleh Ketua Poktan se-desa yaitu 14 Kelompok Tani dan ketua Gapoktan Desa Petir.
Tujuan dari pendataan LP2B adalah untuk mengetahui lahan-lahan pertanian pangan yang ada di Desa Petir. Saat ini banyak petani yang merubah lahan pertanian pangan menjadi lahan hutan, seperti sengon. Jadi diharapkan petani dapat mempertahankan lahan pertanian pangan sehingga kebutuhan pangan dapat terpenuhi.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PETIR BERSAMA LEMBAGA
- SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H
- LIBUR DAN CUTI BERSAMA PEMERINTAH KALURAHAN PETIR
- PENGAJIAN RUTIN AHAD PAGI MAJELIS TA'LIM USWATUN HASANAH
- SAFARI TARAWIH TIM KAPANEWON RONGKOP DI PADUKUHAN NGURAK URAK
- SAFARI TARAWIH PADUKUHAN WERU
- SAFARI TARAWIH PADUKUHAN DADAPAN