JURUS LIMA MEJA

Administrator 07 Oktober 2019 16:07:41 WIB

Petir (Sida Samekta) – Dalam rangka meningkatkan kapasitas kader dalam pengelolaan posyandu, UPT Puskesmas Rongkop akan menyelenggarakan penggalangan komitmen kader kesehatan tingkat melalui kegiatan refreshing kader posyandu yang akan dilaksanakan pada hari minggu 13 Oktober 2019 di Kaliurang Sleman. Untuk tahun 2019 ini baru empat Desa yang mengikuti kegiatan ini dan empat Desa lainnya di tahun depan.

Dari masing-masing Kader Posyandu Desa diminta untuk berkreasi menyiapkan yel yel yang menarik, asik, rame dan menghibur jadi nanti dapat meningkatkan kekompakan.

Senin (07/10) sore ibu-ibu Kader Posyandu mulai menyusun kata dan kalimat untuk yel yel.  Di pimpin oleh ES. Ngatini dan Watini telah disepakati yel yel untuk kader Posyandu Desa Petir dengan judul “JURUS LIMA MEJA”.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung