SI BOLANGNYA DESA PETIR
Administrator 22 Oktober 2019 15:30:21 WIB
Petir (Sida Samekta) – Bolang si bolang...... si bocah petualang.........dan seterusnya, lagu ini merupakan soundtrack salah satu acara di Televisi Swasta yang mengisahkan dan menceritakan petualangan sekelompok anak-anak di dusun/kampung halaman. Kali ini Si bolangnya Desa Petir agak berbeda ya karena terdiri dari perangkat Desa dan Tokoh masyarakat. Tapi kegiatannya hampir sama yaitu berpetualang ke lahan-lahan pertanian dan gunung-gunung perbatasan Desa. Maksud dan tujuannya yaitu untuk menginventaris aset Desa berupa tanah Kas Desa, mengukur dan memasang patok batas, baik yang berbatasan dengan tanah milik warga Desa Petir maupun tanah milik Desa tetangga seperti Desa Pucanganom dan Dadapayu.
Kegiatan Inventarisasi Aset tahun ini fokus di sektor barat dulu yaitu mulai bulak Cari padukuhan Ploso sampai bulak Ketelo Padukuhan Ploso, untuk tahun depan akan dianggarkan untuk wilayah sektor lainnya. Tim Inventarisasi Aset diketuai oleh Heru Irianta, sedangkan anggotanya Budi Iswanto, Tulus Budiyarta, Susanta, Sumardi, Rusmiyanto, Antoro, Suparyanto, Suwarman, Wunardi dan Suwaryanto.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PETIR BERSAMA LEMBAGA
- SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H
- LIBUR DAN CUTI BERSAMA PEMERINTAH KALURAHAN PETIR
- PENGAJIAN RUTIN AHAD PAGI MAJELIS TA'LIM USWATUN HASANAH
- SAFARI TARAWIH TIM KAPANEWON RONGKOP DI PADUKUHAN NGURAK URAK
- SAFARI TARAWIH PADUKUHAN WERU
- SAFARI TARAWIH PADUKUHAN DADAPAN