MAU DIPERBAIKI, KANDANG AYAM SUDAH AMBRUK
Administrator 09 Januari 2020 13:40:59 WIB
Petir (Sida Samekta) – Rabu (8/1) pagi Sudiyo warga Padukuhan Ngelo Desa Petir membersihkan kandang ayam miliknya dan mengecek kondisi kerusakan apa saja yang perlu diperbaiki. Niat hati menunggu hujan reda untuk memperbaiki kandang ayam, selang beberapa menit dari kunjungannya itu, Sudiyo terkejut mendengar suara gemuruh dan kemudian mengecek kandang ayamnya ternyata sudah ambruk rata dengan tanah. Peristiwa itu terjadi Rabu (8/1) kemarin sekitar pukul 08.30 WIB
Dari ambruknya kandang ayam ini diperkirakan Sudiyo mengalami kerugian hingga ratusan juta, namun hal ini masih beruntung karena tidak ada ayam di dalam kandangnya. Sehingga kerugiannya tidak berkali lipat.
Melihat hal itu warga sekitar langsung berbondong-bondong membantu membersihkan puing-puing kandang ayam yang ampruk. Tidak ketinggalan pula Babinsa dan Babinkantibmas Desa Petir turut andil dalam kegiatan gotong royong membersihkan puing-puing kandang ayam yang ambruk.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PETIR BERSAMA LEMBAGA
- SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H
- LIBUR DAN CUTI BERSAMA PEMERINTAH KALURAHAN PETIR
- PENGAJIAN RUTIN AHAD PAGI MAJELIS TA'LIM USWATUN HASANAH
- SAFARI TARAWIH TIM KAPANEWON RONGKOP DI PADUKUHAN NGURAK URAK
- SAFARI TARAWIH PADUKUHAN WERU
- SAFARI TARAWIH PADUKUHAN DADAPAN