DISENTUH GATEL DIBUDIDAYA BIKIN TEBEL
Administrator 27 Januari 2020 15:08:28 WIB
Petir (Sida Samekta) – Setelah mendapatkan sosialisasi tentang porang, warga Desa Petir khususnya Padukuhan Petir A, Petir B, Petir C dan Ngelo bulan Desember tahun 2019 kemarin mendapatkan bantuan bibit porang dari Universitas Gunungkidul dan alumni UPN Yogyakarta. Ke-empat Padukuhan ini merupakan padukuhan induk untuk budidaya porang, untuk tahun yang akan datang diharapkan dapat mengembangkan ke-sembilan Padukuhan yang ada di Desa Petir.
Bibit tanaman porang ada yang ditanam di lahan khusus milik kelompok ada juga yang ditanam di lahan pribadi. Dari bibit tanaman porang yang ditanama ada beberapa yang tumbuh subur ada pula yang mati. Porang ini tidak harus ditanam dilahan yang produktif tetapi bisa ditanam dibawah pohon ataupun tanaman lainnya.
Porang merupakan umbi yang getahnya bersifat gatal bila disentuh namun harga jual dari umbi porang ini sangatlah tinggi dibanding gaplek dengan usia panen selama dua tahunan. So jangan takut gatel karena getahnya ya tapi bersiaplah dompetnya tebel......
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PETIR BERSAMA LEMBAGA
- SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1446 H
- LIBUR DAN CUTI BERSAMA PEMERINTAH KALURAHAN PETIR
- PENGAJIAN RUTIN AHAD PAGI MAJELIS TA'LIM USWATUN HASANAH
- SAFARI TARAWIH TIM KAPANEWON RONGKOP DI PADUKUHAN NGURAK URAK
- SAFARI TARAWIH PADUKUHAN WERU
- SAFARI TARAWIH PADUKUHAN DADAPAN