Artikel Terkini

  • Potensi Bencana di Musim Penghujan

    11 November 2021 13:36:09 WIB Operator
    Potensi Bencana di Musim Penghujan
    Petir,Sidasamekta//Kurang dari satu bulan memasuki musim penghujan, masyarakat Petir sedang giat dalam persiapan dan berbagai kegiatan pertanian musim tanam 2021-2022. Hujan yang telah dinanti oleh masyarakat petani menjadi harapan untuk pertanian setelah musim kemarau selama lebih dari 6 bulan pada... ..selengkapnya

  • Diguyur Hujan semalaman Petir Siaga Banjir

    11 November 2021 13:19:31 WIB Operator
    Diguyur Hujan semalaman Petir Siaga Banjir
    Petir,Sidasamekta//Kamis Legi, 11 November 2021 Hujan dengan intensitas cukup tinggi semalaman sampai dengan tengah hari mengguyur wilayah Kalurahan Petir menyebabkan beberapa titik genangan. Diantaranya di Padukuhan Watumengkurep, Dadapan dan Weru. Selain hujan dengan durasi cukup lama hampir selam... ..selengkapnya

  • Peletakan Batu Pertama Pertanda Dimulainya Pembangunan Teras Petir

    08 November 2021 13:39:50 WIB Operator
    Peletakan Batu Pertama Pertanda Dimulainya Pembangunan Teras Petir
    Petir,Sidasamekta//Kementerian Sosial Republik Indonesia melalui Dinas Sosial melaksanakan Program Keserasian di Kalurahan Petir. Salah satu sasarannya adalah mewujudkan peningkatan pemberdayaan masyarakat serta menumbuhkembangkan potensi sosial budaya di masyarakat. Kegiatan keserasian sosial ini d... ..selengkapnya

  • Lomba Posyandu Terbaik Tingkat DIY tahun 2021

    08 November 2021 13:25:56 WIB Operator
    Lomba Posyandu Terbaik Tingkat DIY tahun 2021
    Petir,Sidasamekta//Kamis Pahing, 28 Oktober 2021 Posyandu Nuju Sehat Padukuhan Ngurak urak Kalurahan Petir mendapatkan kesempatan mewakili Kabupaten Gunungkidul mengikuti Lomba Pengelolaan Posyandu Terbaik tingkat Daerah Istimewa Yogyakarta tahun 2021. Kegiatan penilaian dilaksanakan oleh Tim Evalua... ..selengkapnya

  • Tradisi Tlusupan atau Tlusuban

    13 Oktober 2021 12:16:55 WIB Operator
    Tradisi Tlusupan atau Tlusuban
    Petir,Sidasamekta//Salah satu tradisi yang masih dilestarikan oleh Masyarakat di Kalurahan Petir Kapanewon Rongkop adalah Tradisi Tlusupan atau Tlusuban. Tradisi yang dilaksanakan pada saat upacara pemberangkatan jenazah ini biasa diikuti oleh anak cucu, dan kerabat dekat dari  jenazah yang aka... ..selengkapnya

  • PMT BUMIL

    13 Oktober 2021 11:26:37 WIB Operator
    PMT BUMIL
    Petir,Sidasamekta//UPT Puskesmas Rongkop menyelenggarakan program Pemberian Makanan Tambahan (PMT) bagi ibu hamil (bumil) di Kalurahan Petir. Sejumlah 15 paket PMT berupa telur, buah dan susu bumil diserahkan kepada ibu hamil untuk mendukung kesehatan ibu dan bayi dalam kandungan selama masa kehamil... ..selengkapnya

  • Sosialisasi Perda 11 Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Administrasi Kependudukan

    13 Oktober 2021 08:36:07 WIB Operator
    Sosialisasi Perda 11 Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Administrasi Kependudukan
    Petir,Sidasamekta//Selasa,12 Oktober 2021 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Gunungkidul bekerjasama dengan DPRD Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan Sosialisasi Peraturan Daerah Nomor 11 Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Administrasi Kependudukan. Kegiatan Rapat Sosialisasi peratu... ..selengkapnya

  • Survey Lokasi Pembangunan Taman Edukasi Anak

    06 Oktober 2021 14:12:24 WIB Operator
    Survey Lokasi Pembangunan Taman Edukasi Anak
    Petir,Sidasamekta//Sebentar lagi Warga Kalurahan Petir akan mempunyai destinasi berupa taman bermain sekaligus edukasi bagi anak, yang berlokasi di dekat Telaga Thileng Padukuhan Petir A Petir Rongkop Gunungkidul. Program pembangunan taman edukasi anak ini akan dibangun melalui program keserasian so... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung