Berita

  • HARI RAYA IDUL FITRI 1442 H

    13 Mei 2021 12:36:31 WIB Operator
    HARI RAYA IDUL FITRI 1442 H
    Petir,Sidasamekta//Kamis,13 Mei 2021 bertepatan tanggal 1 Syawal 1442 H. Umat Islam di seluruh dunia merayakan Hari Raya Idul Fitri.  Ungkapan syukur, setelah selesai sebulan penuh menjalankan ibadah Puasa Ramadhan. Teriring doa semoga bulan Syawal menjadi momentum perbaikan, serta peningkatan iman ..selengkapnya

  • Keseruan Takbiran Keliling Kampung

    13 Mei 2021 12:21:06 WIB Operator
    Keseruan Takbiran Keliling Kampung
    Petir,Sidasamekta//Takbiran pada malam idul fitri adalah salah satu momen yang ditunggu-tunggu umat muslim khususnya anak-anak dan remaja masjid. Meskipun masih di masa pandemi, tetapi ternyata tidak menyurutkan semangat anak dan remaja masjid untuk bersuka ria merayakan malam idul fitri tersebut, salah ..selengkapnya

  • Tradisi Ba'dan

    12 Mei 2021 19:08:36 WIB Operator
    Tradisi Ba'dan
    Petir,Sidasamekta//Ada berbagai tradisi yang masih dilestarikan di masyarakat Kalurahan Petir. Salah satunya yang biasa disebut badan atau ba'dan. Tradisi yang merupakan wujud syukur setelah selesai melaksanakan ibadah puasa/shiyam bulan Ramadhan ini masih dilestarikan oleh masyarakat di  Kalurahan ..selengkapnya

  • Pembagian Zakat Fitrah

    12 Mei 2021 15:41:00 WIB Operator
    Pembagian Zakat Fitrah
    Petir,Sidasamekta//Rabu,12 Mei 2021 Hari terakhir di bulan puasa Ramadhan Tahun 1442 H/2021 M, sejumlah 15 Masjid di 13 Padukuhan se-Kalurahan Petir melaksanakan pembagian zakat fitrah. Zakat berupa bahan makanan pokok khususnya beras ini adalah termasuk ibadah wajib yang dilaksanakan oleh kaum muslim ..selengkapnya

  • LazizMU Menyalurkan Zakat Fitri Ke Warga Kalurahan Petir

    12 Mei 2021 15:33:24 WIB Operator
    LazizMU Menyalurkan Zakat Fitri Ke Warga Kalurahan Petir
    Petir,Sidasamekta//LazizMu Cabang Istimewa Muhammaiyah Jerman menyalurkan zakat berupa zakat Fitrah,zakat maal,infaq dan sedekah kepada fakir miskin di Kalurahan Petir. Total dana zakat mencapai Rp.32.664.989,- terdiri atas zakat fitrah yang dibelanjakan beras sejumlah Rp.15.780.000 dan zakat maal sejumlah ..selengkapnya

  • Kajian Jelang Buka Puasa

    12 Mei 2021 12:37:39 WIB Operator
    Kajian Jelang Buka Puasa
    Petir,Sidasamekta//Hampir setiap minggu 1-2 kali di masjid-masjid se-Kalurahan Petir melaksanakan pengajian dan dilanjutkan dengan buka bersama jamaah masjid. Kegiatan tersebut bisa dilaksanakan intern oleh takmir/pengurus masjid, Remaja Masjid, maupun yayasan tertentu yang berkenan hadir atau menyumbangkan ..selengkapnya

  • Buka Bersama DMI dan KJB

    12 Mei 2021 05:31:58 WIB Operator
    Buka Bersama DMI dan KJB
    Petir,Sidasamekta//Selasa 11 Mei 2021 Komunitas Jumat Berkah (KJB) Yogyakarta menggelar acara buka bersama Takmir Masjid se-Kalurahan Petir yang tergabung dalam Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kalurahan Petir. Sejumlah 30 orang takmir dari 15 masjid se-Kalurahan Petir, serta Lurah dan Pamong Kalurahan hadir ..selengkapnya

  • Pekerjaan Pembangunan Lahan Parkir Prapatan

    11 Mei 2021 20:51:24 WIB Operator
    Pekerjaan Pembangunan Lahan Parkir Prapatan
    Petir,Sidasamekta//Pembangunan Lahan Parkir Kios Desa yang berlokasi di Prapatan Petir terus berjalan. Tim Pelaksana Kegiatan bersama pekerja terus melaksanakan penggarapan. Lahan Parkir seluas lebih dari 600 m2 yang dibangun dari sumber anggaran Dana Desa tahun 2021 tersebut direncanakan akan selesai ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT

SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT Ini adalah formulir Survey Kepuasan Masyarakat terkait Pelayanan di Kantor Kalurahan Petir, silahkan isi dan sampaikan kepada kami Kalurahan Petir.

LAYANAN PENGADUAN

LAYANAN PENGADUAN Ini adalah formulir pengaduan, silahkan sampaikan kritik, Saran maupun Aduan anda terkait Kalurahan Petir.